Malang, 4 Maret 2014
Lampion karakter berbentuk pohon pisang ini adalah pesanan dari pemerintah daerah Ngawi - Jawa Timur, diletakkan di alun alun kota Ngawi bersama 15 lampion karakter lainnya yang beraneka macam bentuk, seperti buah buahan dan bunga bunga.
Lampion karakter pohon pisang ini tingginya mencapai 2 meter, lampion karakter dibuat dengan rangka besi dan di balut kain dengan lebih kurang 15 biji lampu didalamnya sehingga bila malam tiba, lampion lampion akan menyala dengan terang dan gemerlapan.
(Foto by Ahmad Mirza)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar